Buku Jalan Juang Para Penghafal Al-Qur’an: Kisah-Kisah Perjuangan dan Lika-Liku Penghafal Al-Qur’an
Judul Buku: Jalan Juang Para Penghafal Al-Qur'an: Kisah-Kisah Perjuangan dan Lika-Liku Para Penghafal Al-Qur'an
Penulis: Hilwa Khoerunnisa, Annisa Nurul Rohmah, Alifah Naila Dzatil Izzah, Kaana Taqiyya Ashshidqi, Alya Salma Ramadhani, Mahesa Jaya Gunawan, Djanuar Wiramanggala Umbarawan, Mohammad Nadjib Al Baiquni, Nur Syifa Laila, Gisni Mupidah, Mira Apriani, Hafizha Qolbu Azkiya, Haifa Zahra Nazh
Editor: Amma Muliya Romadoni dan Subandi Rianto
Sinopsis:
Buku ini
adalah salah satu ikhtiar para santri DTQ untuk menularkan semangat menghafal
Al-Qur'an kepada yang lainnya, baik teman sebaya ataupun khalayak luas.
Lika-liku perjuangan para santri DTQ semoga bisa memicu semangat para generasi
muda untuk lebih dekat lagi dengan Al-Qur’an. Karena pemuda hari ini adalah
generasi masa depan bangsa, yang seharusnya memiliki kemampuan tidak hanya
dalam hal duniawi tetapi dalam perkara akhirat melalui Al-Qur'an .
Selamat
membaca, semoga kita tetap semangat dan berjuang untuk menjaga Al-Qur'an sampai
akhir hayat. Akhir kata, saya mengucapkan terima kasih kepada para santri, PPTQ
Ibadurrahman, dan seluruh pihak yang terlibat dalam proses penerbitan buku ini.
Semoga Allah selalu memberkahi setiap langkah kita. Aamiin Yaa Rabbal
‘Aalamiin..
Pemesanan buku melalui: 0813-533-47239 atau email: integritasm@gmail.com